Perhatikan Hal Ini Agar Parfum Tahan Lama

Parfum merupakan salah satu beauty items yang bisa membuat wanita percaya diri karena tidak terasa mengeluarkan bau yang mengganggu jika sedang bersama orang lain. Wanita yang menggunakan parfum tidak selalu berniat untuk menarik perhatian lawan jenis, namun ada juga yang memang menghindari adanya bau-bau yang mungkin bisa merusak interaksi sehari-hari.

Setiap orang memiliki selera sendiri dalam menentukan parfum apa yang jadi andalannya. Molekul parfum akan lebih cepat menyebar dan memancarkan harumnya jika bersenyawa dengan panas tubuh. Berikut ada beberapa hal yang mesti kamu perhatikan agar parfum yang kamu tahan lama.

tips-agar-parfum-wanginya-tahan-lama
Botanina – Canda Perfume Oil
CTA-shop-now-7

Pemakaian parfum memang bisa dibilang sedikit tricky. Kesalahan dalam mengaplikasikan parfum bisa membuat wanginya tidak tahan lama dan hilang begitu saja. Kebanyakan orang melakukannya dengan menggosokan di pergelangan tangan, namun ternyata hal itu kurang tepat. Hal ini karena bisa merusak molekul parfum dan malah mengubah aroma. Oleh karena itu, semprotkan parfum di titik-titik paling hangat di tubuh, yaitu daerah lipatan atau sekitar nadi. Cobalah, dan parfum kamu akan lebih awet seharian.

tips-parfum-tahan-lama

Itulah tips agar parfum wanginya tahan lama. Selama mencoba, dear!