Tampil Classy dengan Motif Plaid untuk Mix and Match Baju ke Kantor

Apakah kamu mengenakan pakaian yang bisa mencerminkan suasana hati yang sedang kamu rasakan atau kamu memakai pakaian untuk mengubah suasana hati? Hasil penelitian Universitas Queensland mengatakan bahwa kita berpakaian seperti hal yang ingin kita rasakan atau bagaimana kita ingin orang lain berpikir apa yang kita rasakan. Dengan kata lain, kita memilih pakaian untuk memberikan kesan tertentu pada orang lain atas penampilan kita.

Tampil classy dan fashionable tentunya merupakan kesan yang ingin kita berikan dalam tampilan formal ke kantor. Kamu tentu bisa memberikan kesan ini dengan memadupadankan outer bermotif plaid yang merupakan timeless trend, dengan kemeja putih, celana beraksen ruffle, dan jilbab motif berwarna senada.

Outer Motif Plaid

baju-ke-kantor-berhijab-plaid-outer
HIJUP X TIQASYA – Aruna Outer
CTA-shop-now-2

Selain memiliki motif yang timeless, potongan outer yang asimetris juga membuat tampilanmu semakin stylish.

Atasan Putih Wanita

baju-atasan-muslim-untuk-ke-kantor-1
Zahra Signature – Blouse Baloon Sleeve Basic
CTA-shop-now-2

Memiliki blus warna putih merupakan sebuah investasi. Atasan wanita berwarna putih ini memang sangat mudah dipadupadankan dengan fashion item lain.

Celana Ruffle

pakaian-ke-kantor-celana-ruffle
Elcca – Alanna Pants
CTA-shop-now-2

Feminine and classy! Sure, you can get it all!

Jilbab Motif

jilbab-motif-untuk-inspirasi-baju-ke-kantor
Meccanism – Scarf Voal Sembalun Dark Grey for HIJUP
CTA-shop-now-2

Mules Shoes

sepatu-mules-untuk-ke-kantor
Bidou Shoes – Auris Tan Mules
CTA-shop-now-2

Lengkapi tampilan classy ke kantor dengan jilbab motif berwarna senada dan mules shoes yang formal dan cantik.